Minggu, 22 November 2020

PENJARA PIKIRAN

 



 www.tokopedia.com/toko-cahayaorbit

 

Seekor belalang lama terkurung dalam satu kotak. Suatu hari ia berhasil keluar dari kotak yang mengurungnya, dengan gembira dia melompat-lompat menikmati kebebasannya.

Di perjalanan dia bertemu dengan belalang lain, namun dia heran mengapa belalang itu bisa lompat lebih tinggi dan lebih jauh darinya.

Dengan penasaran dia bertanya,

“Mengapa kau bisa melompat lebih tinggi dan lebih jauh dariku,padahal kita tidak jauh berbeda dari usia maupun ukuran tubuh?” Belalang itu menjawabnya dengan pertanyaan,

“Dimanakah kau tinggal selama ini? Semua belalang yang hidup di alam bebas pasti bisa melakukan seperti yang aku lakukan.”

Saat itu si belalang baru tersadar bahwa selama ini kotak itulah yang telah membuat lompatannya tidak sejauh dan setinggi belalang lain yang hidup di alam bebas.
 

Memaksimalkan Potensi Internet dengan Niagahoster..
https://panel.niagahoster.co.id/ref/260691
https://panel.niagahoster.co.id/ref/260691


Sering kita sebagai manusia, tanpa sadar, pernah juga mengalami hal yang sama dengan belalang tersebut. Lingkungan yang buruk, hinaan, trauma masa lalu, kegagalan beruntun, perkataan teman,tradisi, dan semua itu membuat kita terpenjara dalam kotak semu yang mementahkan potensi kita.

Sering kita mempercayai mentah-mentah apa yang mereka voniskan kepada kita tanpa berpikir dalam bahwa apakah hal itu benar adanya atau benarkah kita selemah itu? Lebih parah lagi, kita acap kali lebih memilih mempercayai mereka daripada mempercayai diri sendiri.

Tahukah Anda bahwa gajah yang sangat kuat bisa diikat hanya dgn tali yang terikat pada pancang kecil? Gajah sudah akan merasa dirinya tidak bisa bebas jika ada “sesuatu” yang mengikat kaki nya, padahal “sesuatu” itu bisa jadi hanya seutas tali kecil…

Sebagai manusia kita mampu untuk berjuang, tidak menyerah begitu saja kepada apa yang kita alami. Karena itu, teruslah berusaha mencapai segala aspirasi positif yang ingin kita capai. Sakit memang, lelah memang,tapi jika kita sudah sampai di puncak, semua pengorbanan itu pasti akan terbayar. Pada dasarnya, kehidupan kita akan lebih baik kalau kita hidup dengan cara hidup pilihan kita sendiri, bukan dengan cara yang di pilihkan orang lain untuk kita.

Tetap Positif
Tetap Semangat
 
 

5 keuntungan membangun bisnis online bersama Akademi Bisnis Digital ABDi

keuntungan membangun bisnis online

 

Akademi Bisnis Digital  adalah tempat belajar bisnis online dengan Konsep & Materi Sederhana, Mudah Dipahami sehingga Bisa Dipraktekan oleh Siapapun Walaupun Gaptek. ABDi Mengajarkan Mulai dari cara memilih produk yang ideal untuk dijual melalui internet hingga cara membuat iklan baik itu facebook ads, insatagram ads maupun google ads.

Berikut ini keuntungannya

1. System pendukung IT yang lengkap

2.Webinar yg dapat diakses kapanpun dan dimanapun, dapat diakses berulang kali hingga materi dipahami

3. Tool untuk berjualan sudah disediakan:Brosur & Pamflet Elektronik Video dll

4. Tidak Perlu biaya Jutaan Rupaih Untuk Training

 

keuntungan membangun bisnis online


Akademi Bisnis Digital. “ABDi itu unik, beda dengan komunitas lain. Di sini kita tidak dijejali dengan berbagai teori di awal, di sini justru kita dikasih ilmu yang sesederhana mungkin namun tepat sasaran agar mudah untuk dipraktekkan di awal.

 
www.akademibisnisdigital.com/#/starter/?ref=natabd9e&funnel=Starter1

Free Training Online & Offline. Dapat strategi jualan yang ampuh. Full support. Penghasilan besar. Tanpa repot stok & pengiriman. 
Daftar sekarang..
 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Relationship Marketing: Pengertian, Tujuan dan Strateginya..

    Relationship marketing atau biasa dikenal dengan pemasaran hubungan merupakan teknik penting dalam suatu metode marketing. Strategi te...